Kepala Dinas Sosial Memberikan Kenang-Kenangan Kepada Gubernur Kalimantan Selatan Pada Acara Pembukaan Jambore Akbar PSKS

Setelah upacara Pembukaan Jambore Akbar Relawan Sosial Potensi Sumber dan Kesejahteraan Sosial Se-Kalsel, di Kiram, Kab. Banjar jum'at tgl 3 Maret 2023 Kadis Sosial memberikan kenang - kenangan kpd Gubernur Kalsel, Paman Birin berupa mandau produk UMKM pengrajin Negara yang ikut dipamerkan pd Expo UMKM dlm rangkaian Jambore Akbar PSKS.

Komentar

Postingan populer dari blog ini

Rakoor Pendamping Desa, Bupati HSS Ingin Samping Desa Untuk Wujudkan Desa Sejahtera

PROFIL DINAS SOSIAL KABUPATEN HULU SUNGAI SELATAN

Bupati Hulu Sungai Selatan (HSS) Drs. H. Achmad Fikry, M.AP didampingi Kepala Dinas Sosial Nordiansyah, S.Sos, M.Si kembali menyalurkan Bantuan Sosial Usaha Ekonomi Produktif (UEP) Kab. HSS Tahun Anggaran 2023